Di mana tempat impian Anda untuk melangsungkan pernikahan? Jika jawabannya adalah gedung mewah atau pinggir pantai, itu semua tergolong hal yang biasa dan sangat "mainstream" . Anda ingin menikah di tempat paling indah dan tak akan Anda pernah lupakan? Nah, berikut beberapa tempat yang mungkin bisa Anda jadikan referensi pernikahan Anda.
1. Puncak Gunung Everest
Bisa dibilang ini adalah pernikahan paling penuh petualangan yang pernah
dilakukan Pem Dorjee dan Moni Mulepati, pasangan asal Nepal. Bagaimana
tidak, mereka hanya punya waktu 10 menit untuk mengucap sumpah di atas
puncak Gunung Everest dan dengan mengenakan masker oksigen
2. Bawah air
3. Di udara
4. Bungee jumping
5. Kandang hiu
6. Roller coaster
Setiap tahun, taman hiburan Coney Island di New York selalu mendapat permintaan spesial. Sebab ada ritual pernikahan dari para pasangan yang menikah di atas Cyclone, roller coaster tua berusia 83 tahun yang terbuat dari kayu.
7. Mobil
Jika buru-buru menikah Anda bisa menghubungi pendeta Reverend Darrell Best. Ia bisa mengubah mobil bermesin American La France keluaran 1942 menjadi sebuah kapel kecil.
Mobil dilengkapi dengan jendela kaca patri, pipa organ, dan sebuah altar. Untuk tarif sewanya yaitu US$200 plus tarif jalan US$2 per mil. Mobil ini berlokasi di Shelbyville, Illinois, AS.
8. Neraka
Tina Milhoane (22 tahun) dan Robert Seifer (24 tahun) menikah di lantai 7 Naraka, yang merupakan bagian dari rumah hantu tempat mereka bekerja.
Pengantin wanita berpakaian putih dengan percikan noda merah untuk meniru karakter Carrie. Ada juga yang berperan sebagai Grim Reaper dan membacakan doa kepada Tuhan dan memimpin tamu undangan.
Sumber
0 komentar:
Post a Comment